OC.Kaligis dengan Emil Foster |
"Saya bukan pelaku utama , dan yang lain hanya dihukum ringan, tapi kenapa saya dihukum paling berat. Saya tak sudi mati didalam penjara, makanya saya harus melawan." ungkap OC.Kaligis kepada sobat lamanya wartawan senior Emil Foster Simatupang, yang merupakan juga merupakan CEO media online inforeakingnews.com, Senin (13/3) sesaat usai menjalankan persidangan perseteruan dengan jaksa KPK di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta.
Tak tanggung tanggung, OC Kaligis juga menurunkan sejumlah ahli, diantaranya mantan Ketua Mahkamah Konsititusi, Hamdan Zoulva, dan dua mantan hakim agung, DR.Arbiyoto dan Prof.DR.Leica Narzuki. *** Mil.