Penulis : Roby
Rabu 08 November 2017
Probolinggo,kraksaanonline.com - Dalam razia gabungan Operasi Zebra Semeru 2017 pagi tadi, (Rabu, 0811/2017) banyak ditemukan pengendara sepeda motor tidak menggenakan helm kepada penumpang anak di bawah umur.
"Tetap kami tilang! karena ini adalah Operasi Zebra." Jelas Bripka Yerri yang telah memberikan teguran dan himbauan agar lain kali menggenakan helm kepada penumpang anak di bawah umur.
Helm penumpang kepada anak di bawah umur sama pentingnya dengan helm penumpang biasa. Masyarakat dan khususnya orangtua harus lebih memperhatikan keselamatan anak-anak usia dini, sebab ajal tidak memilih-milih bila terjadi kecelakaan(ns/rob/hms)
Related Posts :
Usia 17-24 Tahun Rentan Terpapar Radikalisme Jakarta, Info Breaking News -Wawan Purwanto, Juru bicara Badan Intelijen Negara (BIN) mengatakan anak muda berusia 17-24 tahun rentan terp… Read More...
Diseminasi: Pengertian, Tugas, dan Strategi DiseminasiIstilah diseminasi saat ini sudah menjadi istilah umum yang digunakan sebagai sinonim dari "penyebaran". Dengan perkembangan teknologi infor… Read More...
Usia 17-24 Tahun Rentan Terpapar Radikalisme Jakarta, Info Breaking News -Wawan Purwanto, Juru bicara Badan Intelijen Negara (BIN) mengatakan anak muda berusia 17-24 tahun rentan terp… Read More...
Babinsa Koramil 02 Gido Laksanakan Gotong Royong Bareng Warga Babinsa saat gotong royong |Foto: istimewa Nias,- Babinsa Koramil 02 Gido, Peltu Maja silalahi, dan sertu Y.Zebua melaks… Read More...
Pemprov Maluku Usulkan Satu Nama Penjabat Sekda ke Mendagri AMBON - BERITA MALUKU. Pemerintah Daerah Provinsi Maluku, sudah mengusulkan satu nama yang akan menduduki jabatan penjabat sekda ke Ment… Read More...