 |
Masyarakat dan pedagang saat berunjuk rasa di depan kantor Bupati Lamsel |
KALIANDA, KALIANDANEWS - Kurang lebih seribuan masyarakat dan pedagang Pasar Inpres Kalianda mendatangi kantor Bupati Lampung Selatan, Rabu (30/10/19).
Masyarakat dan pedagang pasar inpres menagih janji Pemkab Lamsel untuk memperbaiki jembatan ambruk di Jl. Raden Intan dekat pasar inpres yang hingga kini tak kunjung rampung.
Bahkan masyarakat dan para pedagang mengancam akan melakukan aksi lanjutan jika permintaan mereka tidak dipenuhi oleh bupati.
"Kita tetap mendukung bapak bupati yang beritikat baik, tapi apabila 3 bulan tidak diselesaikan kita duduki kantor bupati," kata orator dalam aksi tersebut.
Sekedar informasi, pembangunan jembatan di pasar inpres itu sendiri sudah dimulai sejak 21 September 2018, saat itu plt. Bupati Nanang Ermanto dan Ketua Forum Corporate Social Responsibility (CSR) Lampung Selatan, Tatang Rohadi meninjau langsung pembangunan ulang jembatan yang menggunakan dana CSR itu, namun hingga kini pengerjaan jembatan terlihat stuck. (Kur)
Related Posts :
Yaahowu Nias Karnaval 2018 Diawali Dengan Pawai Keliling Kota Teluk Dalam Kontingen Nias Selatan |Foto: istimewa Nias Selatan,- Pembukaan Yaahowu Nias Karnaval Nias Selatan Tahun 2018 diawali d… Read More...
Tren Korupsi Kepala Daerah Berlanjut, Kini Giliran Bupati Pakpak Barat Kena OTT KPK Ilustrasi OTT KPK Jakarta,Info Breaking News – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menjalankan operasi tangkap… Read More...
Pemerintah Beri Peluang PNS, TNI, dan Polri Miliki Rumah DP 0%, Cicilan Pinjaman Sampai Pensiun BERITAPNS.COM--Pemerintah mempersiapkan skema agar Aparatur Sipil Negara (ASN), prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI), dan anggota Pol… Read More...
Kenali 5 Sosok Peraih Nilai SKD Tertinggi di CPNS 2018, Berikut Sosoknya BERITAPNS.COM---Ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018 (CPNS 2018) yang berlangsung mulai tanggal 26 O… Read More...
Edy Rahmayadi Sumbang Beberapa Lagu Pada Malam Pagelaran Budaya di Nisel Gubsu saat sumbang lagu di Nias Selatan | Foto: Ferry Harefa Nias Selatan,- Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahma… Read More...